Apa itu HAM
HAM adalah singkatan dari Hak Asasi Manusia, yaitu hak dasar yang melekat pada diri manusia sejak lahir dan bersifat universal. HAM tidak diberikan oleh negara mana pun, melainkan merupakan hak yang dimiliki manusia secara alami.
HAM di ciptakan pada 10 Desember 1950
HAM tidak diberikan oleh negara mana pun, melainkan melekat pada diri manusia sejak lahir. HAM berlaku untuk semua orang tanpa memandang kebangsaan, jenis kelamin, asal usul, warna kulit, agama, bahasa, atau status lainnya.
Hak-hak yang termasuk dalam HAM, di antaranya:
- Hak untuk hidup
- Hak atas makanan
- Hak atas pendidikan
- Hak atas pekerjaan
- Hak atas kesehatan
- Hak atas kebebasan